Virtual server adalah salah satu topik yang paling ramai dibicarakan di dunia IT infrastruktur saat ini. Secara umum, virtualisasi server adalah sebuah proses melalui software untuk menyembunyaikan karakter fisik dari perangkat server dan melihatnya sebagai satu kesatuan. Software kemudian akan membagi total asset sesuai dengan kebutuhan. Dengan begitu, dapat meningkatkan utilisasi server dan berfungsi sebagai langkah untuk efisiensi dalam pusat data.
Virtual server dengan kata lain dapat menghemat pengeluaran perusahaan. Sementara dari segi manajemen, membuat operasional perusahaan menjadi lebih mudah dan nyaman. Meski begitu, ada beberapa hal yang perlu diperhatikan ketika Anda akan melakukan migrasi ke virtual server seperti yang diuraikan berikut ini.
Continue reading “Hal Yang Perlu Diperhatikan Saat Migrasi Ke Virtual Server”